Monday, November 4, 2013

Tas Seminar Batik

Tas seminar batik merupakan salah satu alternatif tas yang digunakan oleh kantor untuk seminar, lokakarya, maupun acara lainya baik formal maupun semi formal. Tas seminar batik sendiri bisa berupa aneka macam model serta bahan yang bisa dibuat sesuai dengan keinginan pemesa. Yang paling umum digunakan untuk keperluan seminar ini diantaranya yaitu tas seminar model tas laptop; baik itu jinjing, dengan tali selempang, maupun tas ransel.

Model tas seminar berikutya adalah tas kantor. Tas kantor yang berbentuk kotak dengan selempang dan jinjing biasa digunakan pula untuk produk-produk merek tas ternama untuk keperluan membawa laptop, alat tulis, maupun perlengkapan kantor lainya.

 Model tas seminar batik yang ketiga yaitu aneka tas wanita. Tas wanita memang memiliki cukup banyak variasi model sehingga banyak pula pilihan, termasuk untuk keperluan seminar kantor. Ada yang berbentuk kotak dengan tali jinjing, bentuk lengkung dengan tali, dan lain sebagainya. Berikut diantara beberapa contoh tas seminar batik yang kami produksi:

1. Tas Laptop batik 14 inch tali selempang kode TL 14-3


2. Tas Seminar Batik Model TM-01 (vertikal)


3. Tas Seminar Batik kode TM-02 (horizontal)



Kami juga melayani pemesanan berbagai model tas seminar dengan variasi batik dengan model sendiri sesuai keinginan pemesan dengan syarat ketentuan minimal pemesanan 100 pcs.

Untuk pemesanan dan produk kami yang lain bisa langsung ke website kami di http://tasbatikjogja.com/kategori/tas-seminar/

Berikut beberapa diantaranya pelanggan tas seminar produk kami:

1. Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Yogyakarta. Berupa 350 pcs tas laptop batik dengan sablon.

2. GIZ Indonesia. Untuk acara konferensi lembaga Jerman-Asean di Nusa Dua Bali, dan Bangkok, Thailand. Berupa 1.000 pcs tas laptop dengan sablon logo dan tulisan.


3. Dinas Kesehatan Provinsi Maluku. Berupa 150 pcs Tas Laptop Batik dengan tali selempang.





Dan masih banyak lagi, baik pelanggan perseorangan maupun instansi pemerintahan dan swasta.



No comments:

Post a Comment